ULANGAN HARIAN SBK KELAS IV SENI MUSIK
ULANGAN
HARIAN
Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling tepat!
1.
Bernyanyi
dalam kelompok disebut ...
a. solo b. duet c. trio d. paduan suara
2.
Lagu daerah
disebut juga ...
a. lagu
rakyat b. lagu wajib c. lagu nasional d. lagu anak-anak
3.
Lagu daerah
memiliki syair dengan bahasa ...
a. Indonesia b. sunda c. daerah d. kalbu
4.
..... adalah
lagu yang menanamkan rasa nasionalisme.
a. lagu
anak-anak b. lagu pop c. lagu daerah d. lagu nasional
5.
Lagu
”Cicak-Cicak di Dinding” diciptakan oleh ...
a. Ibu Sud
b. A. T. Mahmud c. Pak
Kasur d. WR Supratman
6. Lagu yang isi syairnya menggambarkan tingkah laku
masyarakat setempat secara umum dikelompokkan ke dalam jenis lagu . . . .
a. anak-anak
b. nasional c. wajib d. Daerah
7.
Lagu
kebangsaan Indonesia adalah ....
a. Bangun Pemudi Pemuda b. Tokecang c. Balonku d.
Indonesia Raya
8.
Fungsi
alat musik ritmis adalah ...
a. memainkan melodi lagu c. memberikan irama lagu
b. memberikan dinamika lagu d. memainkan harmoni lagu
9.
Alat
musik ritmis yang berbentuk segitiga adalah ...
a. gendang
b. triangel c. simbal d. rebana
10.
Lagu
Apuse berasal dari daerah ...
a. Papua
b. Timor c. Maluku
d. Kalimantan
Jawablah
pertanyaan-pertanyaan ini dengan benar!
11. Apa yang dimaksud dengan lagu wajib?
12. Apa yang dimaksud dengan lagu daerah?
13. Apa yang dimaksud dengan lagu anak-anak?
14. Sebutkan tiga jenis/bentuk nyanyian berdasarkan jumlah
penyanyinya!
15. Sebutkan tiga contoh alat musik ritmis dan cara
memainkannya!
16. Sebutkan tiga contoh alat musik melodis dan cara memainkannya!
17. Sebutkan tiga lagu daerah beserta asal daerahnya!
18. Sebutkan tiga judul lagu wajib nasional
beserta penciptanya!
19. Sebutkan tiga judul lagu anak-anak!
20. Apa fungsi dari alat nusik ritmis?
Komentar
Posting Komentar